SMK N 3 SINGARAJA

ENDY TKJ "STEMSI

Jumat, 06 Mei 2011

Cara Pasang Alexa Traffic Rank di Blog

Alexa umumnya merupakan nama yang sering disebut untuk menunjukkan Alexa Rank yang disediakan secara gratis oleh alexa.com (salah satu anak perusahaan amazon).
Alexa Rank sendiri adalah ranking trafik suatu situs atau blog. Ranking ini menunjukkan jumlah pengunjung dan jumlah page view (halaman yang dilihat pengunjung) dan dihitung berdasarkan kurun waktu 3 bulanan. Semakin kecil nilai alexa, semakin besar popularitas suatu situs atau blog. Dengan kata lain, jumlah pengunjung dan halaman yang dilihat di blog itu semakin banyak.
Sebagai gambaran, blog atau situs disebut populer bila nilai alexa-nya di bawah 50,000. Situs mana yang paling populer di seluruh dunia? Jawabannya adalah Google dengan ranking alexa 1.

Bagaimana cara memasangnya?

Oke, mari kita tela'ah caranya.

1. Buka situs www.alexa.com
2. Klik TAB Site Tools
3. Pilih dan klik Alexa Site Widgets
4. Masukkan alamat URL blog anda pada kolom Alexa Site Stats Button, lalu klik Build Widget.
5. Klik kanan pada gambar Alexa Traffic Rank yang kita inginkan, lalu pilih Copy Image Location
6. Copy dan paste script di bawah ini di elemen gadget blog kita.

<a href="http://www.alexa.com/data/details/main?url=http://endy27.blogspot.com"><img src="http://xsltcache.alexa.com/site_stats/gif/s/a/ZW5keTI3LmJsb2dzcG90LmNvbQ==/s.gif" border="0" alt="Alexa Certified Traffic Ranking for http://endy27.blogspot.com" /></a>

N/B:
- ganti url yang merah dengan url blogmu
- pada url yang biru, pastekan dari Copy Image Location tadi

0 komentar:

Posting Komentar

COMMENT

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Slidershow

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Sweet Tomatoes Printable Coupons